
Profil Komisi Etik
Tahapan Permohonan
Kini permohonan dapat Anda lakukan dimana pun melalui layanan terintegrasi Undiksha.
1
Pendaftaran dan Pengajuan Protokol Ethical Clearance
Melakukan pendaftaran dan melengkapi informasi dan dokumen di aplikasi SIETIK Undiksha.
2
Reviu Data dan Kelengkapan Berkas
Pemohon dapat mengakses perkembangan proses review pada sistem.
3
Pengumuman Hasil Reviu
Pemohon dapat melihat hasil review data, pembayaran dilakukan sesuai standar tarif yang berlaku dan dapat dibayarkan melalui kode BRIVA.
Kabar Terkini
Pembukaan Kegiatan Praktik Manajemen Kesehatan Ibu dan Anak di Komunitas Prodi D3 Kebidanan Fakultas Kedokteran Universitas Pendidikan Ganesha
Singaraja – Program Studi D3 Kebidanan Fakultas Kedokteran Universitas Pendidikan Ganesha memulai kegiatan Praktik Manajemen Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) di Komunitas (6/5/2024). Kegiatan ini berlangsung hingga 25 Mei 2024 dan bertujuan untuk memberikan pengalaman praktis kepada mahasiswa dalam... Read more →
Berlaga di Universitas Negeri Yogyakarta, Tim Undiksha Raih 2nd Winner dan Best Presentation
Singaraja - Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Pendidikan Ganesha, yakni Made Ajiswara Laba, Dewa Ayu Agung Widya, Made Yuda Rindawan, Ni Luh Putu Pibra Darma Yanti dan Luh Nityaswari Laba (FBS) berhasil meraih 2nd Winner dan Best Presentation dalam kegiatan SOUTHEAST ASIA PAPER COMPETITION... Read more →
Skema Program Kreativitas Mahasiswa Fakultas Kedokteran Berhasil Lolos Pendanaan 2024
Singaraja - PKM atau kerap dikenal dengan Program Kreativitas Mahasiswa adalah acara tahunan yang senantiasa diadakan oleh pihak Belmawa Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Tiga (3) tim Fakultas Kedokteran Undiksha berhasil mendapatkan pendanaan yang terdiri atas dua tim yang... Read more →
Angkat Topik "Interaksi Host-Agen pada Infeksi" Prodi Sarjana Keperawatan FK Undiksha Gelar Kuliah Pakar
Singaraja - Program Studi Keperawatan Program Sarjana kembali melaksanakan kuliah pakar tahun akademik 2023/2024 sebagai bagian dari kegiatan belajar mengajar sekaligus sebagai penguatan khususnya pada Mata Kuliah Ilmu Dasar Keperawatan dengan mengusung tema “Interaksi Host Agen Pada Infeksi”.... Read more →